Investasi syariah yang sesuai dengan ajaran Islam



Investasi Syariah adalah salah satu aktivitas yang dilakukan dengan maksud untuk meningkatkan jumlah kekayaan yang dimiliki yang sesuai dengan ajaran Islam. Dengan berbagai macam pilihan produk investasi yang tersedia saat ini, maka setiap orang bisa memilih investasi yang sesuai dengan apa yang diinginkan serta sesuai dengan dana yang dimiliki. 

Jenis-jenis investasi syariah diantaranya :

-          - Deposito syariah
-          - Saham Syariah
-          - Pasar modal syariah
-          - Obligasi syariah
-          - Reksadana syariah

Bagi seorang muslim, menjalankan berbagai hal sesuai aturan agama merupakan hal penting. Investasi syariah menjadi solusi yang tepat di tengah maraknya berbagai pilihan investasi. Apalagi, investasi jenis ini juga memberikan beragam keuntungan yang tidak bisa ditemukan pada investasi konvensional.




Algira Kampung Qurban adalah salah satu jenis investasi syariah di Bogor
Algira Kampung Qurban adalah salah satu jenis investasi syariah  WA : 0877 8204 5437


Bangkitnya ekonomi Islam menjadi fenomena yang menarik dan menggembirakan terutama bagi penduduk Indonesia yang mayoritas beragama Islam, sehingga pengembangan produk pasar modal yang berbasis syariah perlu ditingkatkan. Tahun 1990-an Indonesia baru mengenal kegiatan perbankan syariah. Tujuh tahun kemudian, produk syariah di pasar modal mulai diperkenalkan dengan ditandai munculnya produk reksa dana syariah.

Dalam Islam, setiap orang juga sangat dianjurkan untuk berinvestasi. Hal ini karena investasi memiliki manfaat bukan hanya untuk diri sendiri tetapi juga untuk orang lain. Konsep investasi yang sesuai dengan kaidah aturan agama Islam itulah yang disebut dengan investasi syariah.

Prinsip dasar investasi syariah adalah tidak membiarkan penumpukan harta pada segelintir orang, tetapi harta harus mengalir dan digunakan sebaik-baiknya tidak hanya untuk diri sendiri namun berguna untuk orang lain. Sehingga harta mempunyai nilai tambah dan produktif, setelah itu tidak lupa untuk mengeluarkan zakatnya.
Jika Anda belum pernah mengajukan investasi ini jangan khawatir karena pastinya investasi ini akan mudah dan juga cepat. Berikut ini adalah beberapa jenis keuntungan yang akan dirasakan antara lain:
  1. Terbebas dari Riba, umumnya berlaku pada bank konvensional yaitu berupa pembebanan pada jumlah dana yang dipinjam yang dihitung dengan persentase. Jadi setiap peminjam diwajibkan untuk mengembalikan dana pinjamannya ditambah bunga dan akan dikenakan denda jika terjadi keterlambatan.

  1. Terbebas dari gharar, yang merupakan penipuan jadi dalam investasi syariah harus jelas perjanjian yang dibuat.

  1. Terbebas dari Maysir, ini merupakan sebuah spekulasi yang berkembang. Dimana pada konteks ini tidak boleh ada spekulasi mengenai biaya yang akan membuat orang jadi berpikir. Ini harus bisa diberikan secara pasti yang akan sangat membantu nasabah.

  1. Manajemen islami, bagi Anda yang merupakan warga negara yang memiliki agama Islam akan sangat terbantu sekali dan akan membuat kita jadi lebih mudah dan rasanya memang akan sesuai dan tidak akan mengganggu kegiatan investasi kita.
Hanya saja, Anda perlu berhati-hati dalam memilih investasi syariah yang ingin digunakan. Tidak jarang, ada pula pihak secara sengaja menggunakan label syariah sebagai sarana penipuan. Jadi, waspada dalam berinvestasi merupakan hal yang mutlak.
Salah satu investasi syariah adalah Algira Kampung Qurban, yaitu pemilikan tanah kavling perkebunan  bersertifikat SHM.



Algira Kampung Qurban adalah salah satu investasi syariah dalam bidang property/perkebunan

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Algira Kampung Qurban